Bersiap-siap mendongkrak Merk Java Bite di Bali

Salah satu cara terbaik untuk mendapatkan visibilitas merk Java Bite, meraba pasar, dan membuat kontak baru adalah dengan menghadiri pameran makanan di Indonesia. September 2023 menempatkan kami di Bali, berpartisipasi dalam pameran perdagangan makanan internasional. Sudah empat tahun berlalu sejak kami sempat menghadiri pameran di Bali. Pada waktu itu, tahun 2019, kami sempat mengajak teman […]
Ksatria Baja Hijau

Anda datang ke tempat yang tepat untuk terhibur oleh nyali dan kecerdikan para pekerja Indonesia di tempat yang sebentar lagi akan menjadi pusat pelatihan dan produksi Java Bite milik kami! Rupanya sopir truk ini hanya mempunyai waktu 5 menit untuk melakukan pekerjaan mereka di lokasi kami. Sampai sekarang kami masih tertawa sekaligus kagum saat menyaksikan […]
SULAWESI MENANTI

Beberapa tahun belakangan ini, atas undangan seorang teman lama, kami telah beberapa kali melakukan perjalanan ke Sulawesi dalam rangka membantu memajukan industri pisang yang hasil panennya sangat melimpah di sana, terutama di daerah Sulawesi Barat. Benar kata pepatah, “Di mana ada usaha, di situ ada jalan.” Perjalanan bolak-balik kami tidak sia-sia. Gayung pun bersambut. Pada […]
Perut untuk Diberi Makan

“Jangan mencoba bekerja dengan penduduk di desa. Itu akan jauh lebih sulit bagimu.” Peringatan dari seorang pengusaha Indonesia di atas membuat saya terpaku sejenak dan mempertimbangkan dengan sangat hati – hati sebelum mengambil langkah yang akan saya tempuh. Meskipun percakapan itu terjadi lebih dari satu dekade yang lalu, saya tidak akan pernah melupakannya. Mungkin itu […]
Mendongkrak Merk Java Bite di Bali

Salah satu cara terbaik untuk mendapatkan visibilitas merk Java Bite, meraba pasar, dan membuat kontak baru adalah dengan menghadiri pameran makanan di Indonesia. September 2019 menempatkan kami di Bali, berpartisipasi dalam pameran perdagangan makanan internasional. REI, Resource Exchange International, Inc., adalah mitra awal Yayasan Bina Manusia Seutuhnya, yang merupakan pemegang saham PT Sunrei Food Products. […]
Pemberdayaan

Saya suka bekerja dengan tangan saya. Proyek yang selesai dapat membuat saya merasa puas apalagi bila proyek itu tentang bongkar pasang. Wah, saya sudah menggemarinya dari usia tiga tahun saat bermain dengan Lincoln Logs! Ketahuilah, saya cukup iri juga ketika barusan ini melewati sebuah desa dan melihat seseorang merobohkan sebuah rumah hanya dengan linggis. Ternyata […]